Akhir pekan telah tiba, memanjakan diri di rumah bersama keluarga pasti jadi hal yang menyenangkan. Namun gaya hidup sehat bukan berarti ikut liburan. Yuk, intip beberapa jenis camilan sehat untuk di akhir pekan ini!
Bolu produksi rumahan asal kota Medan ini memang sudah menjadi buah bibir karena rasanya yang enak. Tak heran jika para pembeli rela mengantri demi mendapatkannya. Apalagi rasanya tambah istimewa karena sertifikasi halal yang sudah dikantonginya!
Cake yang satu ini langsung bikin lidah melumer karena lezatnya. Lelehan cokelat hangat beradu dengan es kri vanili yang dingin dan saus berry yang asam, lezat lekat!
Buat yang suka ngemil, rasanya camilan dari daerah Indragiri ini wajib untuk dicoba. Bentuknya bulat mungil, rasanya gurih-gurih manis dengan tekstur yang kres..kres renyah. Daripada penasaran, cobain langsung yuk!
Cafe yang ditata seperti ruang tamu ini punya masakan Manado yang sedap. Selain ikan rica, ayam dibuluh yang lembut berbalut bumbu dan cabai hijau rasanya pedas meresap. Sedangkan tinorangsak sapinya juga empuk dan penuh aroma. Tentunya makin enak dimakan sambil menghirup es lemon cui yang segar.
Brongkos mirip rawon, tetapi kuahnya kental karena memakai santan. Selain potongan daging sapi, biasanya juga diisi dengan kacang merah (tholo), dan tahu. Dimana saja tempat penjual brongkos terkenal di Yogya?
Di Bangkok, ada satu restoran seafood yang sangat populer - khususnya di kalangan para wisatawan. Restoran yang sudah eksis sejak tahun 1969 itu bernama Somboon.
Kabar gembira untuk Anda pencinta kuliner Nusantara. Perhelatan tahunan, Agro & Food Expo yang ke sebelas kembali digelar. Ada lebih dari 300 peserta dari seluruh propinsi di Indonesia menghadirkan panganan khas masing-masing daerah yang dapat dijumpai selama pameran berlangsung.
Tubuh dan pikiran mulai letih menjelang akhir pekan? Keletihan bisa mmebuat gairah seks merosot drastis. Tak perlu menelan obat kuat, cobalah mulai cermat memilih makanan alami. Sejumlah makanan ini berkhasiat hebat buat membakar gairah bercinta!
Sedang kurang nafsu makan? Selada yang pedas asam dan gurih ini pasti membuat Anda lebih semangat makan. Renyah asam mangga muda menyatu dengan gurih renyah yang enak. Cobain yuk!
Potensi wisata dan kuliner halal memang menjanjikan. Selain permintaan produk halal di luar negeri juga semakin tinggi, ketersediaan kuliner halal dalam mendukung pengembangan pariwisata nasional makin diperlukan. Sayang fasilitas untuk wisatawan muslim masih minim tersedia.
No comments:
Post a Comment